* Arti kata DO'A yg terdapat dalam Al-Qur'an :
1.-Ibadat {QS.Yunus:106}
2.-Memohon pertolongan {QS.Al-Baqarah:23}
3.-Panggilan {QS.Al-Isra':52}
4.-Perkataan {QS.Yunus:10}
5.-Pujian {QS.Al-Isra':110}
6.-Permohonan {QS.AL-Mukmin:60}
* Fungsi DO'A :
1.-Otaknya ibadah
2.-Mendatangkan anugerah dari Allah
3.-Senjata orang beriman
4.-Tiangnya agama
5.-Cahaya langit dan bumi
6.-Mendatangkan kesejahteraan hidup
7.-Pembuka pintu rahmat
8.-Menolak bencana
9.-Menyelamatkan diri dari ancaman musuh
10.-Memudahkan datangnya rizqi
11.-Penentram batin
12.-Penyembuh berbagai macam penyakit
13.-Pengantar kebahagiaan dunia akhirat
14.-Penghubung sesama sahabat di tempat jauh
15.-Penghubung antara orang tua dan anak
16.-Penghubung bagi orang-orang yg telah meninggal
‎* Syarat terkabulnya DO'A :
1.-Ikhlas karena Allah
2.-Tidak terburu-buru
3.-Tidak untuk dosa
4.-Penuh keyakinan
5.-Makan dan minumnya harus dari barang halal
6.-Bertaqwa kepada Allah
7.-Dengan rendah hati dan suara lembut
8.-Sabar dan shalat
* Adab-adab berdo'a :
1.-Diawali dan diakhiri dg Basmalah,Hamdalah,serta Shalawat
2.-Diulang 3x
3.-Menghadap kiblat seraya menadahkan tangan
4.-Memiliki wudhu'
* Tempat-tempat Mustajab :
1.-Ka'bah
2.-Pancuran emas ka'bah
3.-Pojok Hajar Aswad
4.-Hijir Ismail
5.-Sumur zam-zam
6.-Muzdalifah
7.-Shofa
8.-Marwah
9.-Tugu Ula Mina
10.-Tugu Wustho Mina
11.-Tugu 'Aqabah Mina
12.-Padang Arafah
13.-Masy'aril Haram
14.-Masjid Nabawi Madinah
15.-Majlis-majlis dzikir
‎* Waktu-waktu Mustajab :
1.-Antara adzan dan iqomah
2.-Sesudah shalat lima waktu
3.-Tengah malam yg sunyi
4.-Hari jum'at dan malamnya
5.-Ketika matahari condong sedikit ke arah barat
6.-Hari arafah
7.-Pertengahan bulan sya'ban
8.-Malam Idul fitri dan Idul adha
9.-Bulan ramadhan
10.-Ketika perang membela agama islam
11.-Ketika khatmul Qur'an
12.-Ketika turun hujan
13.-Ketika mendung gelap dan angin kencang
14.-Pada waktu terharu airmata keluar
15.-Ketika bersin
16.-Pada waktu membaca QS.Ar-Rahman setelah membaca ayat :
17."Kullu man 'alayhaa faanin"
18.-Pada waktu ruku' dan sujud
19.-Pada waktu melihat orang-orang lupa kepada Allah
20.-Pada waktu berdzikir bersama-sama
‎* Orang-orang yg do'anya terkabul :
1.-Orang yg teraniaya
2.-Orang yg berdo'a untuk saudara dari kejauhan
3.-Orang yg sedang berpuasa
4.-Orang yg sakit
5.sampai datang kesembuhan
6.-Orang yg terkena cobaan dari Allah
7.-Orang yg sedang dalam bepergian bukan untuk maksiat
8.-Orang yg sedang melaksanakan ibadah haji
9.-Orang yg berperang di jalan Allah
10.-Orang lanjut usia yg slalu taat
11.-Orang yg membantu orang yg sedang kesulitan
12.-Orang yg disantuni kepada yg menyantuni
13.-Orang yg senantiasa berdzikir kepada Allah
14.-Orang yg banyak berjasa kepada masyarakat
15.-Orang yg membiasakan berdo'a di waktu senang
16.-Anak terhadap orang tuanya
17.-Orang tua terhadap anaknya
18.-Pemimpin yg adil dan bijaksana
19.-Segolongan orang-orang shaleh
[ by Anifah ].
 
Top