PERTANYAAN : Assalamu'alaikum. Bolehkah aqiqah dengan kambing betina ? [Sang Mistikus Cinta]. JAWABAN : Wa'alaikumussalam. Bismillah, ada yang mengatakan lebih baik jantan karena dagingnya lebih gurih, ada yang mengatakan lebih baik betina ka…
HARUSKAH ISTRI IZIN PUASA SUNAH SAAT SUAMI DI LUAR KOTA ?
PERTANYAAN : Assalamu'alaikum, jika seorang istri ingin menjalankan puasa sunah, apakah harus meminta izin suaminya yang sedang di luar kota ? suwun. [Huurul Aini Addaroin]. JAWABAN : Bila suaminya berada di luar kota maka seorang istri boleh…

BALIGH DI PERTENGAHAN HARI RAMADHAN, WAJIB PUASA ATAU TIDAK ?
PERTANYAAN : Assalamualaekum wrwb, mau tanya, maksud dalam 'umdatus saalik, masalah anak puasa belum baligh, tapi waktu tengah hari, bermimpi, lalu disunatkan qoda' kata nya, maksud nya apa, terimakasih dan wassalam. [Adir Cool]. JAWABAN : Wa'…

JIKA ADA SEMUT YANG TERCAMPUR DALAM MAKANAN ATAU MINUMAN
PERTANYAAN : Assalamualaikum. Mau nanya poro yai. Haramkah bangkai semut, semisal tercampur di minuman atau sayur yang kita minum atau makan ?. Suwun. [Imam Basthomi]. JAWABAN : Wa'alaikumussalam. Hewan yang tidak memiliki darah yang mengalir…

BOLEHKAH MENJADI ARTIS DENGAN PERAN KAFIR
PERTANYAAN : Assalamu'alaikum, apakah akting seorang artis saat berperan menyembah & memuja "dewata / sang hyang widi", termasuk pemusyrikan ? [Huurul Aini Addaroin]. JAWABAN : Wa'alaikum salam, akting seorang artis saat berperan menyembah & m…

JIKA ADA ISU LEMAK BABI PADA MAKANAN
PERTANYAAN : Assalamu'alaikum poro asatidz, apa benar saos "raja rasa" itu haram dikonsumsi ? padahal terkadang masakan dalam acara selamatan memakai saos itu untuk penyedapnya ? makasih, wassalamu'alaikum. [Dheewie AL HA]. JAWABAN : Wa'alaik…

KAJIAN UMUM : KETERANGAN LENGKAP TENTANG ORANG-ORANG YANG MATI SYAHID
Oleh : Mbah Godek نهاية الزين (ص: 160 ( و ) أما الشهيد فهو ثلاثة أقسام لأنه إما شهيد الآخرة فقط فهو كغير الشهيد وذلك كالمبطون وهو من قتله بطنه بالاستسقاء أي اجتماع ماء أصفر فيه أو بالإسهال والغريق وإن عصي في الغرق بنحو شرب خمر دون الغريق بسير سف…

Cara bersuci bagi orang yang tubuhnya tidak boleh terkena air
Pertanyaan :Ada pertanyaan titipannApa yang harus dilakukan apabila akan mandi besar, tapi badannya tidak bolrh terkena air karena sakit ? Apa menunggu sembuh dulu lalu baru mandi janabat atau bagaimanna ?Mohonn di bantu( Dari : Restu Iqbaliyahh Gina…

Status hukum air yang menjadi jernih dan tak berbau setelah diberi obat
Pertanyaan :Asslamualaikum...Bagaimana hukumnya air yang keruh dan berbau yang diberikan obat khusus dengan tujuan agar warna air menjadi putih bening dan mngurangi bau apek?( Dari : Chaya Maymey )Jawaban :Wa'alaikum salam warohmatullohi wabarokatuhA…

SHALAT JENAZAH OLEH WANITA MENGGUGURKAN FARDHU KIFAYAHNYA ?
PERTANYAAN : Assalamu alaikum, gimana hukumnya orang perempuan mensholati mayat perempuan ? ( gugurkah hukum fardhu kifayahnya ?) [Ådý St Terlalû]. JAWABAN : Orang perempuan melakukan shalat jenazah di kala masih ada orang laki-laki hukumnya …

HUKUM MEMAKAN DAGING ULAR
PERTANYAAN : Assalamualaikum, numpang nanya ni pak / bu ustadz sesepuh piss-ktb : apa hukumnya makan daging ular ? makasih sebelumya ? [Hayfa Azzahra]. JAWABAN : Wa'alaikumussalam. Sebab Ular diharamkan karena mengandung racun, namun memakan …

PROFESI TUKANG GURAH VAGINA BOLEHKAH ?
PERTANYAAN : Hukum berprofesi sebagai gurah VAGINA ? [Slecent Alhose]. JAWABAN : Selama tukang gurah wanita belum ada, boleh laki-laki menggurah vagina wanita. Kebolehan tersebut bila sudah sangat mendesak / dloruroh. Wallohu a'lam. [Rampak N…

Sucikah air hasil pengeboran yang keruh dan berbau ?
Pertanyaan :Asslamualaikum,Air hasil ngebor yang airnya agak kotor, kuning bening, baunya agak menyengat dan apek, apa tetap dihukumi suci ?( Dari : Chaya Maymey )Jawaban :Wa'alaikum salam warohmatullohi wabarokatuhAir yang dihasilkan dari pengebora…

HUKUM BERPROFESI SEBAGAI TUKANG BEKAM
PERTANYAAN : Benarkah pekerjaan Bekam hina dan dilarang ? Benarkah Bekam sunnah ? [Rampak Naung]. قال صلى الله عليه وسلّم: «كسب الحجام خبيث الثالث: فيه النهي عن ثمن الدم، وهو أجرة الحجامة JAWABAN : Wa'alaikumussalam. Pekerjaan bekam / cantuk …
